Paket lengkap untuk menikmati pesona alam, budaya, dan pantai Lombok dengan lebih maksimal. Rute perjalanan fleksibel dan dapat disesuaikan dengan preferensi wisata Anda.
Tour Lombok 4 Hari 3 Malam (A)
Highlight
Desa Tradisional Lombok, Pantai Selong Belanak dan Bukit Merese
Gili Trawangan, Gili Meno & Gili Air
Air Terjun Sendang Gile & Tiu Kelep Waterfall, Bukit Selong dan Kebun Strawberry